Bagaimana Sikap Kalian Apabila Ada Salah Satu Temanmu Yang Belum Melaksanakan Salat Lima Waktu?

Bagaimana sikap kalian apabila ada salah satu temanmu yang belum melaksanakan salat lima waktu? - Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh semua teman - teman pelajar dari seluruh Nusantara yang ada di sabang sampai merauke tentunya. Balik lagi bersama gua disini,,, di mana lagi kalau bukan di seocontoh.web.id.

Pada artikel kali ini gua akan melakukan pembahasan soal mata pelajaran Pendidikan Agama Islam, yaps semakin sering kita melakukan pembahasan soal, baik itu pembahasan soal pada mata pelajaran PAI ataupun mata pelajaran lainnya, maka semakin bertambah pula ilmu serta wawasan kita. Tanpa basa – basi lagi ayo kita langsung menuju ke pembahasan soalnya…

Soal :
Bagaimana sikap kalian apabila ada salah satu temanmu yang belum melaksanakan salat lima waktu?

Jawaban :
Sikap yang benar jika ada salah satu teman yang belum melaksanakan salat lima waktu adalah menegurnya secara sopan dan kemudian mengajaknya untuk melaksanakan salat lima waktu. Baca juga Bagaimana cara berzikir sesuai dengan ketentuan?

Pembahasan :
Salat secara bahasa diartikan sebagai doa atau doa meminta kebaikan. Sedangkan menurut istilah, salat dipahami sebagai semua perkataan serta perbuatan yang dimulai dengan takbir (takbiratul ihram) dan diakhiri dengan salam. apabila kita selalu mengingat Allah Swt. dengan selalu menjaga salat, maka kita akan memperoleh ketenteraman hati. Salat mendorong kita untuk berfikir jernih dan selalu berada di jalan yang benar. Kita akan terjaga dari segala perilaku keji dan munkar, apabila hati selalu ingat kepada Allah Swt.

Allah Swt. mewajibkan kepada setiap muslim untuk melaksanakan ibadah salat. Salat merupakan tiang agama. Salat juga merupakan amalan ibadah yang paling tinggi nilainya jika dibandingkan dengan ibadah-ibadah yang lainnya. Baca juga Sifat-sifat Allah Swt dan al-Asmā’ al-Husnā dalam Al-Qur’an dan sunah merupakan kesempurnaan mutlak dari sifat-sifat-Nya dari segala kekurangan. Al-Asmā’ al-Husnā berarti

Itu dia tadi pembahasan soal Pendidikan Agama Islam mengenai bagaimana sikap kalian apabila ada salah satu temanmu yang belum melaksanakan salat lima waktu, semoga dengan adanya pembahasan soal serta penjabaran jawaban di atas, bisa membantu teman – teman pelajar untuk bisa lebih memahami materi pelajaran yang terkait dengan soal tersebut, terimakasih…

Sampai jumpa lagi, Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url